Laman

Kamis, 01 Desember 2011

MENGHITUNG LUAS PERSEGI PANJANG DENGAN TURBO PASCAL




L = P x T
Ket :
L = Luas
P = Panjang
T = Lebar







1.       MASUKAN SCRIP DI BAWAH INI KEDALAM APLIKASI TURBO PASCAL

Program Menghitung_Luas_Persegi_Panjang;
Uses Windos,Wincrt;
var
L, P, T :real;
ch:char;
Begin
Clrscr;
writeln ('program ini di buatoleh :');
writeln ('NAMA : SUSANTO');
writeln ('NIM : AFD 109 014');
writeln ('===============================');
writeln ('Menghitung Luas Persegi Panjang');
writeln ('===============================');
writeln ('masukan nilai P :              ');
readln (P);
writeln ('masukan nilai T :              ');
readln (T);
L:=P*T;
writeln ('Luas persegi  panjang yaitu = ',L:10:0,'cm2');
readln;
end.

2.       SETELAH SELESAI JALANKAN APLIKASINYA,
3.       MASUK KE BAGIAN MENU BAR  “RUN ATAU CTRL+F9”. (UNTUK MELIHAT HASILNYA)
4.       SELAMAT MENCOBA.

MENGHITUNG LUAS TABUNG DENGAN TURBO PASKAL










1.       MASUKAN SCRIP DI BAWAH INI KEDALAM APLIKASI TURBO PASCAL

Program Menghitung_luas_Lingkaran;
Uses windos,Wincrt;
var
L, r, t :real;
ch:char;
begin
clrscr;
writeln ('Program ini di buatoleh :');
writeln ('NAMA : SUSANTO');
writeln ('NIM : AFD 109 014');
writeln ('=========================');
writeln ('MENGHITUNG LUAS LINGKARAN');
writeln ('=========================');
writeln ('masukan nilai r'  );
readln (r);
writeln ('masukan nilai t' );
readln (t);
L:=pi*r*r+t;
writeln ('luas lingkaran yaitu :  ',L:2:2,'cm2');
readln;
end.

2.       SETELAH SELESAI JALANKAN APLIKASINYA,
3.       MASUK KE BAGIAN MENU BAR  “RUN ATAU CTRL+F9”. (UNTUK MELIHAT HASILNYA)
4.       SELAMAT MENCOBA.

MENGHITUNG LUAS LAYANG-LAYANG DENGAN TURBO PASCAL








L = panjang ab x panjang cd
                            2









1.       MASUKAN SCRIP DI BAWAH INI KEDALAM APLIKASI TURBO PASCAL


Program Menghitung_luas_layang_layang;
Uses Windos,Wincrt;
var
L, ab, cd  :real;
ch:char;
Begin
Clrscr;
writeln ('program ini di buatoleh :');
writeln ('NAMA : SUSANTO');
writeln ('NIM : AFD 109 014');
writeln ('==============================');
writeln ('Menghitung Luas layang-layang');
writeln ('==============================');
writeln ('masukan nilai ab :              ');
readln (ab);
writeln ('masukan nilai cd :              ');
readln (cd);
L:=ab*cd/2;
writeln ('Luas layang-layangyaitu = ',L:10:0,'cm2');
readln;
end.
                                                                                                                                                                                                    
2.       SETELAH SELESAI JALANKAN APLIKASINYA,
3.       MASUK KE BAGIAN MENU BAR  “RUN ATAU CTRL+F9”. (UNTUK MELIHAT HASILNYA)
4.       SELAMAT MENCOBA.

Jumat, 21 Oktober 2011

Program Luas dan keliling pascal

hmm,, posting kali ini, saya share tugas pascal saya dari dosen yang dikasih tiap minggu sesuai dengan materinya,, jadi program ini sangat cocok buat anda yang baru belajar pascal, bisa pelajari program = program ini dari minggu 1 sampai minggu terakhir.

Minggu ke             : 1


Nama program          : Program Luas dan Keliling


Fungsi                : 

  • Membuat berbagai rumus luas dan keliling bangun datar menggunakan program pascal.
  • Menggunakan procedure/sub program pada pascal.

Listing Program        :

uses crt ;
var pil : integer ;
Procedure lingkaran ;
var x,y,z : real ;
begin
writeln ( ‘ ——– 1.lingkaran——– ‘ ) ;
write ( ‘masukan jari-jari: ‘ ) ;
readln (x) ;
y := 3.14 * x * x ;
z := 2 * x * 3.14 ;
writeln ( ‘luas lingkaran     = ‘ , y : 9 : 2 ) ;
writeln ( ‘keliling lingkaran = ‘ , z : 9 : 2 ) ;
end ;
Procedure persegi ;
var x,y,z : real ;
begin
writeln ( ‘ ——–2.persegi——– ‘ ) ;
write ( ‘masukan sisi: ‘ ) ;
readln (x) ;
y := x * x ;
z := x * 4 ;
writeln ( ‘luas persegi     = ‘ , y : 9 : 2 ) ;
writeln ( ‘keliling persegi = ‘ , z : 9 : 2 ) ;
end ;
Procedure persegi_panjang ;
var p,l,y,z : real ;
begin
writeln ( ‘ ——–3.persegi_panjang——– ‘ ) ;
write ( ‘masukan panjang: ‘ ) ;
readln (p) ;
write ( ‘masukan lebar: ‘ ) ;
readln (l) ;
y := p * l ;
z := 2 * ( p + l ) ;
writeln ( ‘ luas persegi panjang     =’ , y : 9 : 2 ) ;
writeln ( ‘keliling persegi panjang =’ , z : 9 : 2 ) ;
end ;
begin
clrscr ;
writeln ( ‘program luas dan keliling’ ) ;
writeln () ;
writeln ( ’1 = lingkaran’ ) ;
writeln ( ’2 = persegi’ ) ;
writeln ( ’3 = persegi panjang’ ) ;
writeln () ;
write ( ‘masukan pilihan :’ ) ;
readln (pil) ;
writeln () ;
if pil = 1 then lingkaran
else if pil = 2 then persegi
else if pil = 3 then persegi_panjang
else write ( ‘input salah’ ) ;
readln
end.
output program:


tampilan awal program
tampilan jika input = 1
tampilan jika input = 1
tampilan jika input = 2
tampilan jika input = 2
tampilan jika input = 3
tampilan jika input = 3
tampilan jika input selain 1,2, dan 3
tampilan jika input selain 1,2, dan 3

Rumus Luas Segitiga Di Pascal

Memperoleh sedikit ilmu, dan langsung diamalkan akan lebih baik dan disini saya sedikit menuangkan yang baru saja saya ketahui tentang perumusan bahasa pemrograman pascal.

Rumus Menghitung Luas Segitiga;

uses crt;

var a,t,ls :integer;

begin

clrscr;

write (‘alas=’); readln(a);

write (‘tinggi=’); readln(t);

ls :=a*t;

writeln (‘Luas Segitiga Adalah=’, ls);

readln;

end.

Mau, komputer anda jauh lebih awet? Coba tekan Tombol ini

Tips ini saya dapatkan dari sobat blogernas. Setelah dipikr-pikir, bisa jadi ada benarnya. Tombol yang terselip di antara deretan keyboard ini mungkin bisa bikin komputer atau laptop milik anda akan jauh lebih awet. Selamat mencoba!


tombol bikin awet

Pascal (Bahasa Pemrograman)

Pascal adalah bahasa pemrograman yang pertama kali di buat oleh Profesor Niklaus Wirth, seorang anggota International Federation of Information Processing (IFIP) pada tahun 1971. Dengan mengambil nama dari matematikawan Perancis, Blaise Pascal, yang pertama kali menciptakan mesin penghitung, Profesor Niklaus Wirth membuat bahasa Pascal ini sebagai alat bantu untuk mengajarkan konsep pemrograman komputer kepada mahasiswanya. Selain itu, Profesor Niklaus Wirth membuat Pascal juga untuk melengkapi kekurangan-kekurangan bahasa pemrograman yang ada pada saat itu.
Unsur-unsur Pemrograman

  • Mendapatkan data dengan membaca data dari default input (key board, file atau sumber data lainnya).
  • Menyimpan data ke dalam memori dengan struktur data yang sesuai,
  • Memproses data dengan instruksi yang tepat.
  • Menyajikan atau mengirimkan hasil olahan data ke default output (monitor, file atau tujuan lainnya).
Nama yang dipergunakan dalam program Pascal disebut dengan pengenal atau Identifier. Identifier digunakan untuk nama: Program, Sub-program (procedure dan function), nama: Variable, Constant, Type, Label.
Nama-nama ini digunakan untuk pemakaian dan pemanggilan dalam program. Ketentuan penulisan identifier

  • Nama identifier harus dimulai dengan karakter huruf alfabet: a sampai z, A sampai Z atau karakter ‘_’ (underscore – garis bawah)
  • Karakter berikutnya boleh karakter numerik (0 .. 9) atau kombinasi alphanumerik (huruf-numerik).
  • Panjang nama, pada berbagai versi Pascal umumnya antara 32 – 63.
  • Tidak boleh menggunakan karakter istimewa: + – * / | \ = < > [ ] . , ; : ( ) ^ @ { } $ # ~ ! % & ` ” ‘ dan ? 
Contoh penulisan:
Penulisan yang benar: NamaMahasiswa, Gaji_Karyawan, PX4, dll.
Penulisan yang salah: 3X, A & B, C Z dll.
Variable adalah identifier yang berisi data yang dapat berubah-ubah nilainya di dalam program. Deklarasi Variable adalah :
a. Memberikan nama variabel sebagai identitas pengenal
b. Menentukan tipe data variabel


Contoh deklarasi variabel: var X : integer;
R : real;
C : char;
T : boolean;


Konstanta
adalah identifier yang berisi data yang nilainya tidak berubah di dalam program.

Deklarasi Konstanta
adalah:
a. Memberikan nama konstanta sebagai identitas pengenal
b. Menentukan nilai konstanta
Contoh deklarasi konstanta: conts MaxSize = 100; {integer}
ExitC = ‘Q’; {char}

Reserved Words atau kata-kata cadangan pada Pascal adalah kata-kata yang sudah didefinisikan oleh Pascal yang mempunyai maksdu tertentu.Suatu Unit adalah kumpulan dari konstanta, tipe-tipe data, variabel, prosedur dan fungsi-fungsi. Unit standar pada Pascal yang bisa langsung digunakan adalah System, Crt, Printer Dos dan Graph. Untuk menggunakan suatu unit, maka kita harus meletakkan clausa atau anak kalimat Uses di awal blok program, diikuti oleh daftar nama unit yang digunakan. Pada materi ini yang akan dibahas adalah unit Crt. Unit ini digunakan untuk memanipulasi layar teks (windowing, peletakan cursor di layar, Color pada teks, kode extended keyboard dan lain sebagainya.
contoh rumus sederhana Pascal menggunakan Turbo Pascal:
Program sederhana;
uses
wincrt;
begin

clrscr;
writeln(‘Selamat Datang’);
write(‘Di SMAN 1 ‘);
writeln(‘Kuala Pembuang’);
write(‘:)’);
readln;
end.